
Menyambut bulan suci Ramadan yang penuh berkah, melalui Bidang Kesejahteraan Rakyat (Kesra) Pemda Pacitan menggelar Pengajian Bersama.
Ngaji bareng ini dijadwalkan setiap Senin pagi tersebut bertujuan agar para Aparatur Sipil Negara (ASN) di Pacitan dapat memaknai kehadiran bulan Ramadan, para pegawai dapat mengambil hikmah puasa dan ibadah lain.
Sehingga sehingga selain menambah ketakwaan kepada Tuhan, juga semakin meningkatnya semangat menjadi pelayan masyarakat. (DiskominfoPacitan)